Geografi kehidupan atau biogeografi adalah pembagian wilayah berdasarkan kondisi geografis

Berikut ini adalah pertanyaan dari Khaerunnisa2795 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Geografi kehidupan atau biogeografi adalah pembagian wilayah berdasarkan kondisi geografis yang berkaitan dengan dengan kehidupan yang terdapat didalamnya. jelaskan tentang geografi tumbuhan pada daerah iklim tropis!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tumbuhan dan hewan tropis adalah spesies yang hidup di daerah tropis tersebut. Istilah tropis juga kadang kala digunakan untuk menyebut tempat yang hangat dan lembap sepanjang tahun, walaupun tempat itu tidak terletak di antara dua garis balik. Tumbuhan daerah tropis biasanya berdaun lebar dan hijau abadi (tidak menggugurkan daun), atau jika memiliki perilaku peluruh mereka tidak dipengaruhi oleh suhu atau durasi radiasi Matahari melainkan oleh ketersediaan air di tanah. Wilayah tropis di seluruh dunia dikenal dalam biogeografi sebagai wilayah pantropis ("seluruh tropis"), untuk dipertentangkan dengan wilayah per benua, seperti Amerika tropis, atau Asia tropis.

Penjelasan: semoga membantuu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jinnakal dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Feb 22