Kawasan berikat Tanjung Perak Surabaya merupakan lokasi penyimpanan barang Impor

Berikut ini adalah pertanyaan dari hilwa5843 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kawasan berikat Tanjung Perak Surabaya merupakan lokasi penyimpanan barang Impor dan Ekspor. Sebab Pembangunan Kawasan berikat bertujuan untuk mengolah bahan mentah Impor dan Ekspor menjadi bahan jadi .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Di dalam industri manufaktur terdapat sebuah kawasan yang dikenal sebagai kawasan berikat. Hal ini terkait erat dengan pajak bea dan cukai karena menangani berbagai jenis bahan dan produk yang akan diimpor serta diekspor. Berdasarkan peraturan pemerintah nomor 30 tahun 1996, kawasan berikat adalah sebuah bangunan, tempat, serta kawasan yang memiliki batas-batas tertentu di mana aktivitas yang berlangsung di dalamnya merupakan kegiatan industri. Kawasan berikat adalah tempat penimbunan berikat untuk menimbun barang impor dan/atau barang yang berasal dari tempat lain dalam daerah pabean guna diolah atau digabungkan yang hasilnya terutama untuk diekspor.

Berdasarkan penjelasan di atas, pernyataan benar, dan alasan salah.

Maaf Yaa Kalo Salah:')

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh emmisiregar873 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 22 Feb 22