tolong bantu menjawab! ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari jaehyunhik pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong bantu menjawab! ​
tolong bantu menjawab! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

4: Proses terjadinya angin ini karena ada gerakan massa udara yang pegunungan dengan tinggi lebih dari 200 meter di satu sisi dan turun di sisi lainnya.

Ketika naik, angin mengalami proses pendinginan dan uap air yang terbentuk turun sebagai hujan orografis.

Ketika angin turun ke lembang, kenaikan tekanan dapat meningkatkan suhu udara yang yang terbawa melalui proses adiabatik.

Biasanya, angin ini dapat terjadi di Kepulauan Biak, Eropa Tengah serta Eropa selatan.

Jenis angin ini dapat memberikan efek negatif bagi manusia dan juga lingkungan lho Moms.

3: Dampak positif bagi Indonesia yang diberikan oleh angin muson barat antara lain, tanaman-tanaman menjadi lebih hijau dan subur, mengurangi polusi udara, mengurangi resiko kebakaran hutan, tidak diperlukannya perairan buatan untuk mengairi sawah, dan lainnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putuyosiyosi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Jun 22