Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadbilalizzan pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
bantu jawab
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Yang harus dilakukan saat terjadi erupsi:
1. Perhatikan arahan dari PVMBG dan perkembangan aktivitas gunung api.
2.Siapkan masker dan kacamata pelindung untuk mengatasi debu vulkanik.
3. Mengetahui jalur evakuasi dan shelter yang telah disiapkan oleh pihak berwenang.
4. Gunakan masker atau kain basah untuk menutup mulut dan hidung.
5.Kenakan pakaian tertutup yang melindungi tubuh seperti, baju lengan panjang, celana panjang, dan topi.
Dan lain sebagainyaa
Maaf kalo jawabannya kurang tepat
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Yuzuuchan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 02 May 22