Di desa mekar asri terdapat data penduduk sebagai berikutusia penduduk

Berikut ini adalah pertanyaan dari nuramaliaa91 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di desa mekar asri terdapat data penduduk sebagai berikutusia penduduk jumlah jiwa
0-14 tahun 172
15-64 tahun 900
>65 tahun 98


Hitunglah beban ketergantungan didesa mekar asri?


tolong bantuan nya kak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

beban ketergantungan = (jumlah penduduk usia 0-14 tahun dan >65 tahun) / (jumlah penduduk usia 15-64 tahun) x 100%

= (172+98)/(900) x 100%

= 270/900 x 100%

= 30%

rasio ketergantungan desa mekar asri adalah 30%

Penjelasan:

rasio ketergantungan merupakan indikator demografis yang sangat penting, karena berhubungan erat dengan kondisi ekonomi dan potensi pengembangan wilayah. dalam pengelompokan penduduk berdasarkan usia terdapat dua kategori yaitu usia produktif (15-64 tahun) dan non produktif (0-14 tahun dan >65 tahun). rasio ketergantungan adalah ukuran yang menjelaskan mengenai beban yang ditanggung pekerja, dan rasio ketergantungan menghitung jumlah penduduk usia non produktif kemudian dibagi dengan penduduk usia produktif. dari hasil perhitungan akan diketahui angka rasio ketergantungan yang harus ditanggung.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hyunjin99 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22