kenapa pergeseran lempengan letusan gunung berapi dan tumbukan benda ruang

Berikut ini adalah pertanyaan dari fiqiharya915 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

kenapa pergeseran lempengan letusan gunung berapi dan tumbukan benda ruang angkasa bisa menyebabkan tsunami?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

karena kedua hal tersebut sama sama dapat mempengaruhi aktivitas antarlempeng bawah laut yang dapat menyebabkan terjadinya tsunami

Penjelasan:

Pergerakan lempeng dpt memungkinkan terjadinya gesekan atau tumbukan antarlempeng. Sehingga salah satu lempeng mengalami kenaikan dan yang lainnya penujaman. Magnitudo gempanya lebih dari 6 SR (skala Richter).

Benda luar angkasa, seperti meteor, yang jatuh dan bertumbukan dengan laut dapat menimbulkan tsunami dan ketidakstabilan lempeng bawah laut.

Jadi kedua hal tersebut sama-sama dapat menjadi faktor terjadinya tsunami.

Semoga membantu! klik ✰&♡-nya apabila membantu! Terimakasih ~

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh auriachan12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Feb 23