sebutkan 10 karakteristik lautan Indonesia! plisss bantu jawab ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Zahranurbaiti pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan 10 karakteristik lautan Indonesia! plisss bantu jawab ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Wilayah Kelautan merupakan bagian dari permukaan bumi yang digenangi oleh air. Wilayah lautan Indonesia dapat dibedakan menjadi perairan dangkal yang berupa paparan dan perairan laut dalam. Dimana, paparan merupakan zona di laut terhitung mulai dari garis surut terendah hingga kedalaman sekitar 120-200 meter yang kemudian disusun dengan lereng yang lebih curam ke arah laut dalam.

Kendati demikian, wilayah kelautan Indonesia bukan hanya terbatas pada laut dalam saja tetapi juga bisa meliputi selat, maupun pantai. Untuk lebih jelasnya kita jelaskan yuk satu per satu!

Laut

Laut merupakan sebuah tubuh air asin yang dikelilingi secara menyeluruh atau sebagian oleh daratan. Lautan ini banyak dimanfaatkan oleh manusia sebagai mata penceharian atau sarana perikanan laut.

Nama-nama laut di Indonesia juga banyak disesuaikan dengan beberapa nama tempat atau daerah yang ada disekitarnya, misalnya saja Laut Jawa, Laut Sulawesi, maupun Laut Banda.

Disamping itu, ada juga beberapa kumpulan laut, sehingga membentuk lautan yang luas dan biasa disebut dengan Samudera. Dimana, wilayah Indonesia juga diapit dengan dua Samudera yaitu Samudera Pasifik dan Samudera Hindia.

Selat

Selat merupakan lautan sempit yang menghubungkan dua daratan. Selat begitu mudah untuk ditemukan di wilayah kelautan Indonesia karena hampir setiap pulau di Indonesia dipisahkan oleh selat, sehingga sangat umum jika selat dimanfaatkan untuk sarana penghubung atau penyebrangan antar pulau. Salah satu contohnya adalah Selat Sunda maupun Selat Bali.

Pantai

Pantai wilayah lautan Indobesia lainnya. Ini merupakan perbatasan daratan dan lautan yang bersifat basah dan terkena arus pasang surut air laut. Panjang garis pantai ini diukur mengelilingi seluruh pantai yang merupakan daerah teritorial suatu negara.

Pantai juga dimanfaatkan oleh manusia sebagai tempat mata penceharian, dimana bisa sebagai sarana perikanan laut dangkal, tambak garam, tambak rumput laut, maupun area pariwisata.

Penjelasan:

# S E M O G A             M E M B A N T U (:

BY: VIO/ VIONA

MAAF KLO SLH

JIKA MEMBANTU BERIKAN JAWABAN TERCERDAS YAA!!!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh emanuela012140601 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Oct 22