Perjalanan dari Jakarta ke Cirebon yang dialami Pak Endang beserta

Berikut ini adalah pertanyaan dari sofifahmi7321 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perjalanan dari Jakarta ke Cirebon yang dialami Pak Endang beserta keluarganya tidak menemukan tanjakan ataupun turunan yang berarti. Hal ini merupakan contoh….a. konsep morfologi
b. konsep aglomerasi
c. konsep perbedaan wilayah
d. konsep nilai kegunaan
e. konsep interaksi/ interdependensi 

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. konsep perbedaan wilayah.

Penjelasan:

dimana di wilayah cirebon yang dinyatakan dengan lokasi relatif pak endang sering menemui tanjakan yang cukup menyulitkan berbeda hal nya dengan di jakarta dimana struktur geologi dan morfologinya berbeda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putriyuniar2018 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Sep 22