Sebagai karyawan apa yang diharapkan dari program keragaman di era

Berikut ini adalah pertanyaan dari Taniardsw8227 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebagai karyawan apa yang diharapkan dari program keragaman di era diversity ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Diversity dalam tempat kerja adalah mempekerjakan tenaga kerja dari berbagai macam latar belakang termasuk di dalamnya gender, ras, suku, usia, agama, dan sebagainya.

Selain itu, perusahaan juga harus dapat menjamin adanya kesetaraan atas nilai keberagaman yang terdapat di dalam diri masing-masing karyawan dengan memberi setiap karyawan kesempatan yang sama.

Kinerja karyawan dapat meningkat akibat dari adanya keberagaman yang dihasilkan melalui diskusi dan persaingan yang sehat di dalam tim, sehingga membut suasana kerja di dalam tim menjadi lebih aktif.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zuliachiqo01 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 18 Dec 22