jika diketahui angka beban tanggungan 75, sedangkan jumlah penduduk 70

Berikut ini adalah pertanyaan dari lolyra094 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

jika diketahui angka beban tanggungan 75, sedangkan jumlah penduduk 70 juta jiwa, maka jumlah tenaga kerja produktif nya adalah a. 10juta jiwa b. 20 juta jiwa c. 30 juta jiwa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Maka, Jumlah Tenaga Kerja Produktif-nya Sebanyak 40 Juta Jiwa.

________________

Angka Beban Tenggunganatau Depency Ratio adalahAngka Yang Menunjukkan Banyaknya TanggunganYangHarus ditanggungoleh setiap100 Penduduk Produktif

Untuk Mencari Banyaknya Penduduk Produktif, Dapat Dengan Cara Berikut:

 \boxed{\rm P_{Produktif}=( \frac{P}{DR + 100}) \times 100}

Dengan:

  • P adalah Jumlah Penduduk
  • DR adalah Depency Ratio, Angka Tenggungan
  • 100 Sebagai Konstanta

________.

Diketahui:

  • P = 70.000.000 Jiwa
  • DR = 75

--

Ditanya:

  • Jumlah Tenaga Kerja Produktif?

--

Penyelesaian

 \rm P_{Produktif}=( \frac{P}{DR+100} ) \times 100\\\\\rm = \frac{70.000.000}{75 + 100} \times 100\\\\\rm = ( \frac{70.000.000}{175} ) \times 100\\\\\rm =400.000 \times 100\\\\\boxed{\rm P_{Produktif}=40.000.000 \: \: Jiwa}\\\\

Maka, Banyaknya Penduduk/Tenaga Kerja Produktif Di Daerah Tersebut sebanyak 40.000 Jiwa.

 \:

_______.

Detail Jawaban

Kelas: 11

Mapel: Geografi

Materi: Dinamika Kependudukan

Kode Soal: 8

Kode Kategorisasi: 11.8.5

Kata Kunci: Depency Ratio, Jumlah Penduduk Produktif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh EkaaLL dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 May 22