Berikut ini adalah pertanyaan dari Endruu4833 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
b.mencatat perubahan saat kejadian
c.menggunakan metode matematis
d.melibatkan banyak petugas pendataan
e. mempertimbangkan banyak aspek kependudukan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
b. Mencatat perubahan saat kejadian
Penjelasan:
Registrasi penduduk adalah proses pengumpulan keterangan yang berhubungan dengan peristiwa-peristiwa kependudukan harian dan kejadian-kejadian yang mengubah status seseorang, seperti peristiwa kelahiran, perkawinan, perceraian, perpindahan tempat tinggal, dan kematian. Mengetahui perubahan penduduk terjadi secara dinamis. Kondisi perubahan penduduk secara dinamis seperti mortalitas, fertilitas, dan migrasi tidak dapat didata pada sensus dan survei penduduk.
Cakupan data yang diperoleh pada registrasi penduduk sangat dipengaruhi oleh kesadaran masyarakat untuk melaporkan kejadian vital yang terjadi dalam keluarga. Dengan demikian, data yanh diperoleh masih kurang lengkap karena banyak peristiwa yang tidak dilaporkan dan data kurang rinci
Registrasi penduduk dilakukan oleh pemerintah setingkat desa dan Dinas Catatan Sipil. Data-data yang diperoleh dari pemerintah diterbitkan dalam bentuk monografi, sedangkan data yang diperoleh dari pemerintah diterbitkan dalam bentuk monografi, sedangkan data yang diperoleh dari dinas kemudian dihimpun oleh badan statistik untuk dilaporkan dalam bentuk data statistik kependudukan.
Semoga membantu~
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jdleyn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 01 Jun 22