Berikut ini adalah pertanyaan dari pejuangmatematika0 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Pencemaran Udara di Gresik Melampaui Ambang BatasGresik-Tingkat pencemaran udara di Kabupaten Gresik, Jawa Timur melampaui ambang batas, terutama kelebihan zat pencemar debu yang salah satunya ditimbulkan dari mningkatnya jumlah kendaraan berm.:or dan limbah Industry. Hasil uji udara ambien di 12 titik, menunjukkan bahwa pencemaran udara terbanyak di Gresik diakibatkan karena debu yang rata-rata mencapai 0,26 mg/m3' kata Kabid Pengendalian Dampak Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Gresik, Sumarno, Senin (2/11). la menyebutkan tingginya tingkat pencemaran debu itu berada di kawasan Manyar, Bungah, Ujungpangkah, Duduksampeyan, Cerme, Menganti, Kedamen, Driyorejo, Wringinanom, dan Kebomas. Terutama di wilayah zona D kawasan industry, pabrik, dan terminal bus la mengungkapkan berdasarkan hasil uji udara amblen dari 13 zat pencemar selain debu, zat pencemar kimia juga terbilang tinggi seperti Karbon Monoksida (CO) mencapai 20,0 ppm, dan Hidrokarbon (HC) 0,24 PPM. zat pencemar Karbon Monoksida (CO) 80 persen dihasilkan dari kendaraan bermotor katanya Lebih lanjut ia menjelaskan dari segi kesehatan dampak pencemaran udara oleh debu bisa menyebabkan penyakit paru-paru (bronchitis) serta penyakit saluran pernapasan lainnya. Sedangkan dampak pencemar udara oleh zat kimia seperti Karbon Monoksida bisa menyebabkan gangguan kesehatan pada hemoglobin (metaloprotein pengangkut oksigen yang mengansung besi dalam sel darah merah) Pertanyaan !
1. Apa yang dapat kalian simpulkan dari masalah diatas?
makasih yang udah bantu jawab dgn benar.
1. Apa yang dapat kalian simpulkan dari masalah diatas?
makasih yang udah bantu jawab dgn benar.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Meningkatnya jumlah kendaraan bermotor dan limbah industri mengakibatkan pencemaran udara dan timbulnya penyakit
Penjelasan:
maaf kalau salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh selvielyana70 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 04 Aug 22