1. Fenomena-fenomena geosfer memiliki corak yang abstrak. Untuk itu, diperlukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari wnadinecahya pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Fenomena-fenomena geosfer memiliki corak yang abstrak. Untuk itu, diperlukan konsep untuk mempermudah pemahaman mengenai suatu fenomena. Adanya konsep dapat mendasari struktur kajian suatu fenomena yang sangat luas. Bagi Anda yang baru belajar geografi perlu memahami suatu fenomena sebagai konsep, bukan sekadar kumpulan informasi ataupun fakta. Apakah Anda benar-benar sudah memahami penerapan konsep geografi?2. Bacalah ilustrasi berikut dengan cermat!

Kabupaten Klaten dikenal sebagai wilayah penghasil beras dengan kualitas yang sudah teruji. Wilayahnya yang berada di lereng pegunungan dengan tanah yang subur dan sumber air yang melimpah menjadikan Klaten cocok untuk kegiatan pertanian. Meskipun demikian, untuk mencukupi kebutuhan warganya pemerintah Kabupaten Klaten menukarkan berasnya dengan garam dari Kabupaten Brebes. Wilayah Kabupaten Brebes berada di pesisir pantai utara Jawa. Wilayah tersebut sangat cocok dikembangkan ladang garam. Melalui proses pertukaran tersebut kebutuhan kedua kabupaten dapat tercukupi dengan baik.

3. Analisislah konsep yang terdapat pada fenomena tersebut!
4. Buatlah uraian konsep-konsep tersebut!
5. Carilah contoh fenomena dengan konsep serupa yang terjadi di lingkungan sekitar Anda!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Konsep Keterkaitan Ruang:

Konsep Keterkaitan Ruang dapat menunjukkan tingkat keterkaitan antarwilayah yang mendorong terjadinya interaksi sebab-akibat antardaerah.

Konsep Diferensiasi Area:Konsep Diferensiasi Area memuat perbandingan 2 wilayah untuk menunjukkan adanya perbedaan antara satu dengan yang lain

Konsep Aglomerasi:Konsep Aglomerasi adalah adanya suatu fenomena yang mengelompok menjadi satu bentuk atau struktur.

Konsep Nilai Kegunaan:Nilai kegunaan merupakan konsep yang berhubungan dengan nilai guna suatu wilayah yang dapat dikembangkan menjadi potensi untuk menunjang perkembangannya

Konsep Interaksi/Interpendensi: Konsep Interaksi/Interpendensi menunjukkan keterkaitan dan ketergantungan satu daerah dengan daerah lain dalam konteks saling memenuhi kebutuhan masyarakatnya

Konsep Pola:Pola merupakan bentuk, struktur, dan persebaran fenomena atau kejadian di permukaan bumi baik gejala alam maupun gejala sosial.

Konsep Keterjangkauan:Keterjangkauan adalah jarak yang mampu dicapai dengan maksimum dari satu wilayah ke wilayah lain. Konsep Keterjangkauan tidak hanya bergantung pada jarak, tetapi juga sarana dan prasarana penunjang.

Konsep Morfologi:Konsep Morfologi berkaitan dengan bentuk permukaan bumi secara keseluruhan. Misalnya dataran rendah, dataran tinggi, pegunungan, lembah, dan sebagainya.

Konsep Jarak:Jarak dimaknai sebagai ruang yang menghubungkan 2 lokasi atau 2 objek.

Konsep Lokasi:Lokasi adalah letak atau tempat fenomena geografi terjadi. Konsep lokasi dibagi menjadi dua jenis, yakni Lokasi Absolut dan Lokasi Relatif.

LIMA CARI SENDIRI ^_^ CUMA TAU YG INI

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gamingnabila573 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Dec 22