bagaimana cara menyelamatkan diri aaat terjadi bencana gempa bumi​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fharrisalghifarri pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana cara menyelamatkan diri aaat terjadi bencana gempa bumi​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

saat terjadi gempa kita harus menurunkan posisi tubuh yang lebih rendah, mencari penutup kepala dan leher, dan tetap berada dan berlindung di tempat tersebut hingga gempa berhenti.

Penjelasan:

Saat terjadi gempa, cara terbaik untuk menyelamatkan diri adalah dengan metode drop, cover, hold on.

Semoga membantu( ╹▽╹ )

Terimakasih (✿^‿^)

Jawaban:saat terjadi gempa kita harus menurunkan posisi tubuh yang lebih rendah, mencari penutup kepala dan leher, dan tetap berada dan berlindung di tempat tersebut hingga gempa berhenti.Penjelasan:Saat terjadi gempa, cara terbaik untuk menyelamatkan diri adalah dengan metode drop, cover, hold on.Semoga membantu( ╹▽╹ )Terimakasih (✿^‿^)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh asihgedeg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 30 Nov 22