seCar umum suku bangsa dimaknai sebagai kelompok sosial yang mempunyai

Berikut ini adalah pertanyaan dari mumtazadinda9 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

seCar umum suku bangsa dimaknai sebagai kelompok sosial yang mempunyai ciri-ciri paling mendasar berkaitan dengan asal usul wilayah atau daerah, serta kebudayaan nya .suku bangsa merupakan kelompok sosial dalam sistem sosial atau kebudayaan, terjadi karena adanya garis keturunan,adat, Agama, bahasa,dan lain sebagainya.menurut kamu apa yang menjadi terbentuknya suatu budaya tersebut?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Suku bangsa terbentuk karena adanya faktor-faktor seperti asal-usul wilayah atau daerah, agama, bahasa, adat, dan kebudayaan yang dianut oleh kelompok tersebut. Hal ini menyebabkan terbentuknya kebudayaan yang khas dan unik dari suku bangsa tersebut

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sugiartoalexscd dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 09 Mar 23