jelaskan proses terjadinya gunung berapi jika dikaitkan dengan pergerekan lempeng​

Berikut ini adalah pertanyaan dari mahfudmahfud012345 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan proses terjadinya gunung berapi jika dikaitkan dengan pergerekan lempeng​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ketika dua lempeng bertemu pada batas konvergen, yaitu antara lempeng benua dan samudra atau antara dua lempeng samudra, maka lempeng yang lebih padat akan terus menekan lempeng yang lebih tipis hingga terlipat dan membentuk pegunungan, serta menimbulkan celah-celah yang kemudian menjadi sumber magma. Magma yang terbentuk tersebut kemudian naik ke permukaan dan terakumulasi membentuk gunung berapi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitifatimah315 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jun 23