pengaruh kebudayaan bagi mata pencaharian dan sistem ekonomi

Berikut ini adalah pertanyaan dari rakhmadinainr pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pengaruh kebudayaan bagi mata pencaharian dan sistem ekonomi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

kebudayaan dapat mempengaruhi jenis pekerjaan yang tersedia dan diminati oleh masyarakat. Misalnya, dalam beberapa budaya yang ada di desa, pertanian masih menjadi mata pencaharian utama, sementara di budaya lain pada kota, industri dan jasa lebih populer dan dalam berdagang beberapa produk makanan dan minuman tertentu mungkin lebih populer di suatu budaya atau wilayah dibandingkan dengan budaya atau wilayah lainnya.

Penjelasan:

kebudayaan dapat memengaruhi mata pencaharian dan sistem ekonomi dalam banyak cara. Oleh karena itu, memahami kebudayaan suatu masyarakat dapat membantu orang untuk lebih memahami cara kerja dan perilaku ekonomi di dalamnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AdityaAaS dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jun 23