1.bentuk memerlukan waktu 365 1/4 hari untuk melakukan satu kali

Berikut ini adalah pertanyaan dari rozeentertainment7 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.bentuk memerlukan waktu 365 1/4 hari untuk melakukan satu kali revolusi sehingga menyebabkan lamanya waktu siang dan malam : benar / salah =.......dan ksh alasan jika salah

2.perubahan kedudukan matahari yang menyebabkan gerhana adalah salah satu contoh peristiwa alam akibat revolusi bumi : benar / salah =..... dan ksh alasan jika salah

tahun kasibat adalah tahun Syamsiah yang memiliki jumlah hari sebanyak 336 hari dalam setahun dan peristiwa ini terjadi setiap 4 tahun sekali : benar / salah = dan ksh alasan jika salah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Salah. Waktu siang dan malam tidak dipengaruhi oleh revolusi bumi tetapi oleh rotasi bumi yang memerlukan waktu sekitar 24 jam untuk satu kali putaran.
  2. Benar. Perubahan kedudukan matahari yang menyebabkan gerhana adalah salah satu contoh peristiwa alam akibat revolusi bumi. Hal ini terjadi ketika bumi berada di antara matahari dan bulan, atau ketika bulan berada di antara matahari dan bumi.
  3. Salah. Tahun Kasibat atau Tahun Kabisat adalah tahun kalender yang memiliki jumlah hari sebanyak 366 hari dalam setahun. Tahun kabisat terjadi setiap 4 tahun sekali dengan menambahkan 1 hari ekstra di bulan Februari.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yudhahafiz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 27 May 23