8. bantuin jalannya dong please

Berikut ini adalah pertanyaan dari widyfr pada mata pelajaran Kimia untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

8. bantuin jalannya dong please
8. bantuin jalannya dong please

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pasangan yang merupakan asam - basa konjugasi dari reaksi berikut ini :

H₂CO₃ (aq) + H₂O (l) ⇄ HCO₃⁻ (aq) + H₃O⁺ (aq)

adalah H₂CO₃  dan HCO₃⁻ .

Pembahasan

LARUTAN ASAM BASA

Menurut Arrhenius pada tahun 1884 mendefinisikan bahwa

Asam adalah senyawa yang dalam air melepas ion H+

Contoh

HCl(aq) ---> H+(aq)  + Cl- (aq)

Jumlah ion H+ yang dapat dihasilkan oleh senyawa asam disebut valensi asam.

Basa adalah senyawa yang dalan air melepas ion OH-

NaOH(aq) --> Na+ (aq) + OH- (aq)

Jumlah ion OH- yang dapat dihasilkan oleh senyawa asam disebut valensi basa.


Menurut Bronstead-Lowry

Pada tahun 1923, Ilmuan yang bernama J. N. Bronsted dan T. M Lowry menyatakan bahwa

Asam = donor (pemberi) proton (ion H+)

Basa = akseptor (penerima) proton (ion H+)

Contoh :

HCl (aq) + H2O (l) ⇄ Cl- (aq) + H3O+ (l)


Pasangan Asam Basa Konjugasi

Basa konjugasi adalah asam yang telah memberikan proton

Asam konjugasi adalah basa yang telah menerima proton


Asam ⇄ basa akonjugasi + H+

Basa + H+ ⇄ Asam konjugasi

ciri : Selisih 1 H+

contoh : H2O dgn H3O   ;   HCO3-  dgn H2CO3


Asam Konjugasi : H+ lebih banyak

contoh : H2O --> asam konjugasinya : H3O+


Basa Konjugasi : H+ lebih sedikit

contoh : H2SO4 --->  basa konjugasinya : HSO4-


Menurut Lewis

Tahun 1923, G. N. Lewis menyatakan

Asam : senyawa yang dapat menerima pasangan elektron (akseptor)

Basa : senyawa yang dapat memberi pasangan elektron (donor)


Sifat Asam :

Mempunyai pH < 7

Mempunyai rasa asam (masam)

Korosif (dapat merusak logam)

Dapat memerahkan kertas lakmus biru

Dapat menetralkan larutan basa


Sifat Basa :

Mempunyai pH > 7

Mempunyai rasa pahit, licin

Bersifat kaustik (merusak kulit)

Dapat membirukan lakmus merah

Dapat menetralkan larutan asam


\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}

Menurut Bronstead-Lowry

Asam = donor (pemberi) proton (ion H+)

Basa = akseptor (penerima) proton (ion H+)


Pasangan Asam Basa Konjugasi

Basa konjugasi adalah asam yang telah memberikan proton

Asam konjugasi adalah basa yang telah menerima proton


Persamaan reaksi :

H₂CO₃ (aq) + H₂O (l) ⇄ HCO₃⁻ (aq) + H₃O⁺ (aq)

asam 1           basa 2      basa 1           asam 2


H₂CO₃ telah melepaskan proton (H⁺) menjadi HCO₃⁻ maka,

H₂CO₃ adalah asam karena memberikan proton (H⁺) sedangkan HCO₃⁻ adalah basa konjugasi.

H₂O menerima proton (H⁺) menjadi H₃O⁺ maka,

H₂O adalah basa karena menerima proton (H⁺) sedangkan  H₃O⁺ adalah asam konjugasi.


\boxed{\boxed{\bold{Kesimpulan}}}

Pasangan asam - basa konjugasi adalah

H₂CO₃  dan HCO₃⁻

H₂O dan H₃O⁺


Pelajari lebih lanjut

3 Teori asam basa yomemimo.com/tugas/10834483

Larutan asam dan basa yomemimo.com/tugas/18696702

Asam basa bronsted lowry yomemimo.com/tugas/20903906

Asam Basa Lewis yomemimo.com/tugas/20843800, yomemimo.com/tugas/13890053

Ciri larutan asam yomemimo.com/tugas/296179

Ciri larutan garam yomemimo.com/tugas/20903956

pH asam, basa dan garam yomemimo.com/tugas/18330745

Rumus menentukan konsnetrasi H+ dan OH- yomemimo.com/tugas/19369085

Konsentrasi asam lemah yomemimo.com/tugas/20286675

Menentukan pH asam kuat dan asam lemah yomemimo.com/tugas/732986

Menentukan pH larutan asam kuat dan basa kuat yomemimo.com/tugas/5710167

----------------------------------------------

Detil Jawaban

Mapel : Kimia

Bab : Larutan asam basa dan pH larutan

Kelas : XI

Semester : 2

Kode : 11.7.5

Kata kunci : larutan, asam, basa, arhenius, lewis, bronsted lowry, konjugasi, asam konjugasi, basa konjugasi, pasangan asam basa konjugasi


Pasangan yang merupakan asam - basa konjugasi dari reaksi berikut ini :H₂CO₃ (aq) + H₂O (l) ⇄ HCO₃⁻ (aq) + H₃O⁺ (aq)adalah H₂CO₃  dan HCO₃⁻ .PembahasanLARUTAN ASAM BASAMenurut Arrhenius pada tahun 1884 mendefinisikan bahwaAsam adalah senyawa yang dalam air melepas ion H+ ContohHCl(aq) ---> H+(aq)  + Cl- (aq)Jumlah ion H+ yang dapat dihasilkan oleh senyawa asam disebut valensi asam.Basa adalah senyawa yang dalan air melepas ion OH- NaOH(aq) --> Na+ (aq) + OH- (aq)Jumlah ion OH- yang dapat dihasilkan oleh senyawa asam disebut valensi basa.Menurut Bronstead-LowryPada tahun 1923, Ilmuan yang bernama J. N. Bronsted dan T. M Lowry menyatakan bahwaAsam = donor (pemberi) proton (ion H+)Basa = akseptor (penerima) proton (ion H+)Contoh :HCl (aq) + H2O (l) ⇄ Cl- (aq) + H3O+ (l)Pasangan Asam Basa KonjugasiBasa konjugasi adalah asam yang telah memberikan protonAsam konjugasi adalah basa yang telah menerima protonAsam ⇄ basa akonjugasi + H+Basa + H+ ⇄ Asam konjugasiciri : Selisih 1 H+ contoh : H2O dgn H3O   ;   HCO3-  dgn H2CO3Asam Konjugasi : H+ lebih banyakcontoh : H2O --> asam konjugasinya : H3O+Basa Konjugasi : H+ lebih sedikitcontoh : H2SO4 --->  basa konjugasinya : HSO4- Menurut LewisTahun 1923, G. N. Lewis menyatakanAsam : senyawa yang dapat menerima pasangan elektron (akseptor)Basa : senyawa yang dapat memberi pasangan elektron (donor)Sifat Asam :Mempunyai pH < 7Mempunyai rasa asam (masam)Korosif (dapat merusak logam)Dapat memerahkan kertas lakmus biruDapat menetralkan larutan basaSifat Basa :Mempunyai pH > 7Mempunyai rasa pahit, licinBersifat kaustik (merusak kulit)Dapat membirukan lakmus merahDapat menetralkan larutan asam[tex]\boxed{\boxed{\bold{Jawab}}}[/tex]Menurut Bronstead-LowryAsam = donor (pemberi) proton (ion H+)Basa = akseptor (penerima) proton (ion H+)Pasangan Asam Basa KonjugasiBasa konjugasi adalah asam yang telah memberikan protonAsam konjugasi adalah basa yang telah menerima protonPersamaan reaksi :H₂CO₃ (aq) + H₂O (l) ⇄ HCO₃⁻ (aq) + H₃O⁺ (aq)asam 1           basa 2      basa 1           asam 2H₂CO₃ telah melepaskan proton (H⁺) menjadi HCO₃⁻ maka,H₂CO₃ adalah asam karena memberikan proton (H⁺) sedangkan HCO₃⁻ adalah basa konjugasi.H₂O menerima proton (H⁺) menjadi H₃O⁺ maka,H₂O adalah basa karena menerima proton (H⁺) sedangkan  H₃O⁺ adalah asam konjugasi.[tex]\boxed{\boxed{\bold{Kesimpulan}}}[/tex]Pasangan asam - basa konjugasi adalahH₂CO₃  dan HCO₃⁻ H₂O dan H₃O⁺ Pelajari lebih lanjut3 Teori asam basa https://brainly.co.id/tugas/10834483Larutan asam dan basa https://brainly.co.id/tugas/18696702Asam basa bronsted lowry https://brainly.co.id/tugas/20903906Asam Basa Lewis https://brainly.co.id/tugas/20843800, https://brainly.co.id/tugas/13890053Ciri larutan asam https://brainly.co.id/tugas/296179Ciri larutan garam https://brainly.co.id/tugas/20903956pH asam, basa dan garam https://brainly.co.id/tugas/18330745Rumus menentukan konsnetrasi H+ dan OH- https://brainly.co.id/tugas/19369085Konsentrasi asam lemah https://brainly.co.id/tugas/20286675Menentukan pH asam kuat dan asam lemah https://brainly.co.id/tugas/732986Menentukan pH larutan asam kuat dan basa kuat https://brainly.co.id/tugas/5710167----------------------------------------------Detil JawabanMapel : KimiaBab : Larutan asam basa dan pH larutanKelas : XISemester : 2Kode : 11.7.5Kata kunci : larutan, asam, basa, arhenius, lewis, bronsted lowry, konjugasi, asam konjugasi, basa konjugasi, pasangan asam basa konjugasi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 02 Apr 19