1.Apakah yang dimaksud dengan tanah alluvial/endapan?Jawab:2.Bagaimana tekstur tanah litosol? Di

Berikut ini adalah pertanyaan dari erikp25072004 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Apakah yang dimaksud dengan tanah alluvial/endapan?
Jawab:
2.
Bagaimana tekstur tanah litosol? Di mana terdapat tanah tersebut?
Jawab: travau...oseb.....99..
3.
Di manakah terdapat tanah abu? Berasal dari apakah tanah abu terse
Jawab: .....
4.
Batuan induk tanah terarosa berupa apa?
Jawab: .....
5. Terdapat dimanakah tanah kuarsa di pulau Jawa?
Jawab:.....
Summary
--​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Tanah aluvial ini merupakan jenis tanah yang terjadi karena endapan lumpur yang biasanya terbawa aliran sungai. Biasanya tanah ini ditemukan dibagian hilir atau daerah rendah. Untuk warna tanah ini coklat hingga kelabu

2.Tanah litosol merupakan jenis tanah yang mempunyai karaktersitik tertentu. ... Dikatakan sebagai anak baru karena tanah ini terbentuk ketika batuan belum sempurna mengalami pelapukan. Mempunyai penampang yang besar, berbentuk kerikil, pasir, dan bebatuan kecil. Megalami perubahan struktur atau profil dari batuan asal.

3.tanah abu terdapat di sekitar pegunungan berapi yang masih aktif maupun yang tidur(mati) tanah abu berasal dari letusan gunung merapi/ akibat dari pelapukan (pengendapan) baik dari lava yang membeku ataupun abu vulkanis yang telah membeku

4.Batuan kapur

5.Pasir kuarsa banyak tersebar di daerah-daerah antara lain : Sumatera, Bangka Belitung, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah

Penjelasan:

semoga membantu

jangan lupa jadikan yang tercerdas ya kawan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizkiisnaini0 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21