Setelah hujan, sering dijumpai genangan air permukaan di halaman rumah.

Berikut ini adalah pertanyaan dari valencirangga pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Setelah hujan, sering dijumpai genangan air permukaan di halaman rumah. Genangan tersebut menunjukkan bahwa air tidak mampu meresap ke dalam tanah. Agar proses infiltrasi air hujan lebih mudah, tindakan yang dapat kita takkan adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

CARA MEMPERCEPAT PROSES INFILTRASI AIR HUJAN

Tindakan yang dilakukan agar proses infiltrasi lebih mudah terserap oleh pori-pori tanah, dengan melakukan :

•Pelebaran lahan hijau

Hal ini karena adanya tanaman yang mampu mempercepat penyerapan air

•Penanaman vegetasi

Hal tersebut dikarenakan bahwa vegetasi dapat mempercepat proses infiltrasi tanah, karena adanya akar yang mampu membuka pori dan lapisan permeabel tanah. Hal ini dapat mempercepat porositas tanah untuk menyerap air di permukaan tanahnya.Kondisi ini karena adanya lapisan keras yang membuat proses penyerapan air menjadi terhambat.

penjelasan:

#semoga membantu

#maaf klo salah

#jadikan jawaban tercerdas

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aniwendri497 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Jun 21