BAGI BAGI POIN 6/10 6. Sebutkan negara dengan nikel Terbanyak

Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadkhalifah05 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

BAGI BAGI POIN 6/106. Sebutkan negara dengan nikel Terbanyak di dunia

(Maaf tadi tidak lanjut tadi telinga lagi di periksa)​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

negara dengan penghasilan nikel terbesar di dunia adalah Indonesia

⏩ Pembahasan

Indonesia merupakan salah satu anggota ASEAN yang memiliki banyak sekali sumber daya alam. sumber dayanya bisa berupa nikel, emas, kayu hutan, rotan, dan masih banyak lagi. Indonesia merupakan salah satu negara yang merupakan penghasil nikel terbanyak. Indonesia dapet mengahasilkan/total produksi nikel kurang lebih sebanyak ±800.000 MT. Selain Indonesia, negara di dunia yang menghasilkan nikel terbanyak antara lain: Amerika, Filipina, dan masih banyak lagi

#AyoBelajar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh samuelchris8 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Apr 22