ciri-ciri lapisan atmosfer ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari awesom pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ciri-ciri lapisan atmosfer ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Atmosfer adalah sebuah lapisan bumi berupa gas yang menyelimuti planet, khususnya bumi.

Ciri atmosfer:

a. Memiliki ketebalan 1000 km dari permukaan bumi.

b. Tersusun dari berbagai macam gas, yaitu Nitrogen (78%), Oksigen (21%), Argon (0,9%), Karbon dioksida (0,03%), Neon, Helium, Kripton, Hidrogen, Xenon, dan ozon (0,7%).

Manfaat Atmosfer

  1. Melindungi bumi dari paparan sinar UV.
  2. Melindungi bumi dari benda luar angkasa yang jatuh ke permukaan bumi.
  3. Atmosfer sebagai pembentuk cuaca, seperti hujan, angin, salju, dsb.
  4. Memiliki kandungan berbagai macam gas yang diperlukan oleh makhluk hidup, seperti oksigen, nitrogen, Karbon Dioksida.

Atmosfer sendiri mempunyai lima lapisan, berikut adalah pembahasan lebih lanjut mengenai ciri-ciri lapisan atmosfer:

Pembahasan

a. Troposfer

Lapisan atmosfer yang pertama adalah troposfer, berikut ciri-cirinya:

  • Merupakan lapisan yang berhubungan langsung dengan tempat tinggal makhluk hidup.
  • Terletak pada ketinggian 8-16 km, dan merupakan lapisan paling tipis diantara lapisan lainnya
  • Merupakan tempat terjadinya cuaca iklim, seperti proses pembentukan awan, hujan, angin.
  • Suhu di lapisan ini akan mengalami penurunan sekitar 0,5ᵒ hingga 0.6ᵒ C ketika mengalami kenaikan tiap 100 meter.

b. Stratosfer

Lapisan stratosfer adalah lapisan atmosfer yang berada di ketinggian sekitar 15-50 km. Lapisan ini berfungsi untuk melindungi bumi dari radiasi sinar ultraviolet. Berikut adalah ciri-ciri lapisan stratosfer:

  • Terletak pada ketinggian 15 hingga 50 km
  • Lapisan ini tidak terdapat uap air, awan, maupun debu-debu
  • Lapisan ini dapat  menyerap radiasi sinar UV atau matahari
  • Terdapat stratifikasi suhu

c. Mesosfer

Lapisan ini berada pada ketinggian 50-85 km, lapisan ini melindungi bumi dari benturan benda sing dari luar angkasa seperti meteor. Suhu udara di lapisan ini mencapai -100ᵒ C yang menyebabkan meteor melebur karena suhu yang sangat tinggi. Berikut adalah ciri-ciri lapisan mesosfer:

  • Semakin keatas suhunya semakin rendah
  • Berfungsi sebagai pelindung bumi dari benturan benda asing
  • Ketebalan lapisannya sekitar 45-75 meter
  • Terdapat lapisan mesopause, yaitu lapisan antara mesosfer dan termosfer

d. Termosfer

Lapisan ini dapat disebut juga dengan lapisan ionosfer , karena lapisan ini merupakan tempat proses terjadinya ionisasi gas-gas oleh radiasi matahari. Lapisan ini terletak pada ketinggian 85-500 km. Ciri-ciri lapisan ini adalah:

  • Suhu di lapisan bagian atas dapat mencapai kurang dari 1000° C
  • Sering disebut dengan lapisan panas
  • Terdapat lapisan ionosfer pada lapisan ini
  • Berfungsi sebagai penyebaran gelombang radio

e. Eksosfer

Gas utama yang terdapat pada lapisan ini adalah gas hidrogen. Pada lapisan ini biasanya terdapat satelit-satelit buatan sesuai lintasan orbitnya. Lapisan ini terdapat pada ketinggian lebih dari 500 km. Ciri lapisan ini adalah:

  • Tidak terdapat udara
  • Merupakan lapisan terluar dari kulit bumi
  • Suhunya sangat tinggi
  • Penyusun utama lapisan ini adalah hidrogen

Pelajari lebih lanjut

1. Objek material geografi yomemimo.com/tugas/6684056

2. Ciri-ciri bumi yomemimo.com/tugas/2067248

----------------------------------------------------

Semoga membantu.

Detil tambahan

Kelas:  10 SMA

Mapel:  Geografi

Kategori: 10.8.1 Bab 1 - Dasar-Dasar Ilmu Geografi

Kata kunci: Geosfer, atmosfer, lapisan atmosfer

Atmosfer adalah sebuah lapisan bumi berupa gas yang menyelimuti planet, khususnya bumi.Ciri atmosfer:a. Memiliki ketebalan 1000 km dari permukaan bumi.b. Tersusun dari berbagai macam gas, yaitu Nitrogen (78%), Oksigen (21%), Argon (0,9%), Karbon dioksida (0,03%), Neon, Helium, Kripton, Hidrogen, Xenon, dan ozon (0,7%). Manfaat AtmosferMelindungi bumi dari paparan sinar UV.Melindungi bumi dari benda luar angkasa yang jatuh ke permukaan bumi.Atmosfer sebagai pembentuk cuaca, seperti hujan, angin, salju, dsb.Memiliki kandungan berbagai macam gas yang diperlukan oleh makhluk hidup, seperti oksigen, nitrogen, Karbon Dioksida.Atmosfer sendiri mempunyai lima lapisan, berikut adalah pembahasan lebih lanjut mengenai ciri-ciri lapisan atmosfer:Pembahasana. TroposferLapisan atmosfer yang pertama adalah troposfer, berikut ciri-cirinya:Merupakan lapisan yang berhubungan langsung dengan tempat tinggal makhluk hidup. Terletak pada ketinggian 8-16 km, dan merupakan lapisan paling tipis diantara lapisan lainnyaMerupakan tempat terjadinya cuaca iklim, seperti proses pembentukan awan, hujan, angin.Suhu di lapisan ini akan mengalami penurunan sekitar 0,5ᵒ hingga 0.6ᵒ C ketika mengalami kenaikan tiap 100 meter.b. StratosferLapisan stratosfer adalah lapisan atmosfer yang berada di ketinggian sekitar 15-50 km. Lapisan ini berfungsi untuk melindungi bumi dari radiasi sinar ultraviolet. Berikut adalah ciri-ciri lapisan stratosfer:Terletak pada ketinggian 15 hingga 50 kmLapisan ini tidak terdapat uap air, awan, maupun debu-debuLapisan ini dapat  menyerap radiasi sinar UV atau matahariTerdapat stratifikasi suhuc. MesosferLapisan ini berada pada ketinggian 50-85 km, lapisan ini melindungi bumi dari benturan benda sing dari luar angkasa seperti meteor. Suhu udara di lapisan ini mencapai -100ᵒ C yang menyebabkan meteor melebur karena suhu yang sangat tinggi. Berikut adalah ciri-ciri lapisan mesosfer:Semakin keatas suhunya semakin rendahBerfungsi sebagai pelindung bumi dari benturan benda asingKetebalan lapisannya sekitar 45-75 meterTerdapat lapisan mesopause, yaitu lapisan antara mesosfer dan termosferd. TermosferLapisan ini dapat disebut juga dengan lapisan ionosfer , karena lapisan ini merupakan tempat proses terjadinya ionisasi gas-gas oleh radiasi matahari. Lapisan ini terletak pada ketinggian 85-500 km. Ciri-ciri lapisan ini adalah:Suhu di lapisan bagian atas dapat mencapai kurang dari 1000° CSering disebut dengan lapisan panasTerdapat lapisan ionosfer pada lapisan iniBerfungsi sebagai penyebaran gelombang radioe. EksosferGas utama yang terdapat pada lapisan ini adalah gas hidrogen. Pada lapisan ini biasanya terdapat satelit-satelit buatan sesuai lintasan orbitnya. Lapisan ini terdapat pada ketinggian lebih dari 500 km. Ciri lapisan ini adalah:Tidak terdapat udaraMerupakan lapisan terluar dari kulit bumiSuhunya sangat tinggiPenyusun utama lapisan ini adalah hidrogenPelajari lebih lanjut
1. Objek material geografi brainly.co.id/tugas/6684056
2. Ciri-ciri bumi brainly.co.id/tugas/2067248
----------------------------------------------------Semoga membantu.
Detil tambahan
Kelas:  10 SMA
Mapel:  Geografi
Kategori: 10.8.1 Bab 1 - Dasar-Dasar Ilmu Geografi
Kata kunci: Geosfer, atmosfer, lapisan atmosfer

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fahmedsunu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 15 May 15