Berikut ini adalah pertanyaan dari sitinurfaiqoh84 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Daerah lembah yang amat subur yang menjadi tempat dimulainya proses seleksi benih dan juga sebagai tempat pertanian dengan integrasi pertama dari tanaman pangan serta pemeliharaan hewan dinamakan dengan HILAL SUBUR.Nama lain Hilal Subur ini adalah kawasanBulan Sabit Subur.
Pembahasan
Pertanyaan di atas berkaitan dengan sejarah pertanian dan peternakan umat manusia di mana yang dipertanyakan adalah kawasan yang pertama kali menjadi tempat manusia melakukan pertanian yang terintegrasi dan juga peternakan. Kawasan yang dimaksud adalah Bulan Sbait Subur atau Hilal Subur yang menunjuk pada wilayah yang berlokasi di Timur Tengah. Cakupan wilayah ini adalah Lebanon, Irak, Suriah, Israel, Turki sampai Iran bagian barat. Wilayah ini disebut sebagai TUNAS PERADABAN sebab merupakan lokasi di mana pertanian dan peternakan pertama kali muncul yang dilaksanakan secara terintegrasi.
Pelajari Lebih Lanjut
- Pelajari lebih lanjut tentang materi Bukti bahwa bangunan kota disekitar lembah sungai indus cukup teratur dan rapi pada yomemimo.com/tugas/22959622
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 31 Oct 22