Pendekatan geografi apa yang sesuai digunakan untuk menganalisis fenomena kekeringan

Berikut ini adalah pertanyaan dari shnty9406 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pendekatan geografi apa yang sesuai digunakan untuk menganalisis fenomena kekeringan ekstrim di Indonesia akibat el nino? jelaskan analisismu​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pendekatan geografi yang sesuai untuk menganalisis fenomena kekeringan ekstrim akibat el nino adalah pendekatan keruangan. Ha; tersebut karena ada berbagai macam faktor yang harus diteliti dalam analisis kekeringan ekstrim, seperti curah hujan, keberadaan sumber mata air, keberadaan daerah resapan air, dan sebagainya.

Pembahasan

Pendekatan geografi merupakan pendekatan dalam ilmu geografi terhadap fenomena yang terjadi di permukaan Bumi. Pendekatan geografi ada tiga jenis, yaitu pendekatan keruangan, pendekatan kelingkungan, dan pendekatan kompleks wilayah.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pendekatan geografi yomemimo.com/tugas/26268390

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChristaviaAyunda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Nov 22