Berikut ini adalah pertanyaan dari raiyancaca50 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1. 「 apa itu satelit ? 」
_____________________
2. 「 apa itu komet ? 」
_____________________
「pakai penjelasan!!」
「no copas (google)!!」
「no bahasa alien (hdbdjwhwi)」
「12 & 13 point 」
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban dan penjelasannya:
1. Satelit
Satelit sering disebut pengiring planet karena satelit planet ketika mengelilingi matahari. Ada dua jenis satelit, yaitu satelit alam dan satelit buatan.
Satelit alam
Contoh satelit alam adalah bulan, sebagai satelit bumi.
Planet-planet dan satelitnya ⏩ada pada gambar 1
Satelit buatan
Satelit buatan adalah satelit yang dibuat oleh manusia dan diluncurkan oleh roket. Satelit ini biasanya digunakan untuk tujuan tertentu.
Contoh satelit buatan adalah Satelit Palapa yang dimiliki oleh negara kita sebagai alat komunikasi.
Bulan sebagai satelit bumi
Orang pertama yang menginjakkan kaki Ke Bulan pada bulan Juli 1969 dengan selamat adalah Niel Amstrong dan kemudian disusul oleh Edwin Aldrin. Sementara rekan lainnya Michael Collin tetap di pesawat. Pendaratan di bulan juga dilakukan oleh kosmonot Soviet, yaitu Yuri Gagarin.
2. Komet
Komet ialah benda langit yang mengelilingi matahari dengan garis edar atau orbit yang berbentuk sangat lonjong. Komet menyerupai bintang. Apabila ia mendekati matahari, maka komet mendapat dorongan angin matahari sehingga ekor berpijar di belakangnya, oleh sebab itu komet disebut bintang berekor. Komet terdiri dari kumpulan debu dan gas yang dapat membeku jika jauh dari matahari. Ekor tersebut selalu menjauhi matahari. Pada saat komet bergerak mendekati matahari, ekor komet berada di belakang. Semakin dekat dengan matahari ekor komet semakin panjang.
Contohnya beberapa komet:
- Komet Encke, muncul setiap 3 tahun
- Komet Halley, muncul setiap 76 tahun
- Komet West, muncul pada tahun 1976
- Komet Ikeya-Seki, muncul pada tahun 1965
- Komet Hokoutek, muncul pada tahun 1973
- Komet Howard-Koomen-Michel, muncul Tahun 1979
- Komet Shoemaker-Levy, muncul tahun 1993
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gekputri932 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 07 Jul 21