Berikut ini adalah pertanyaan dari fitri17691 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban :
Gempa Bumi
Penjelasan :
Apa jenis gempa tersebut?
Gempa bumi adalah getaran atau getar getar yang terjadi di permukaan bumi akibat pelepasan energi dari dalam secara tiba tiba yang menciptakan gelombang seismik.
Mengapa Indonesia sering mengalami gempa dengan jenis tersebut?
Frekuensi suatu wilayah mengacu pada jenis dan ukuran gempa bumi yang di alami selama periode waktu.
Wilayah mana saja yang sering terjadi gempa dengan jenis tersebut?
tampak bahwa kluster aktivitas gempa bumi paling aktif terjadi enam daerah berikut ini:
1. Nias
2. Lombok - Sumba
3. Laut Maluku Utara
4. Ambon
5. Laut Banda
6. Sarmi-Mamberamo
Semoga membantu :)
jadikan jawaban terbaik :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh astinofalia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 06 Jun 21