semakin maraknya pusat-pusat pertumbuhan dalam suatu wilayah akan memberikan pengaruh

Berikut ini adalah pertanyaan dari adelinehertianelande pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

semakin maraknya pusat-pusat pertumbuhan dalam suatu wilayah akan memberikan pengaruh terhadap kondisi sosial masyarakat tersebut. misalnya, masyarakat yang tinggal di suatu kawasan dapat termotivasi untuk bersaing dalam menghadapi berbagai peluang yang ada. menurut anda, Usaha apa yang dapat dilakukan agar mampu bersaing dalam menghadapi berbagai peluang yang ada?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dengan maraknya pusat - pusat pertumbuhan pada suatu wilayah. Pasti akan ada banyak peluang. Cara kita mampu bersaing dan menggunakan peluang itu ada berbagai cara yaitu. Kita harus mengamati terlebih dulu apa yang dibutuhkan pasar jangan langsung mengikuti arus. Setelah itu kita menentukan pasar secara spesifik, dan mengenal lebih dekat konsumen.Setelah itu agar bisa bersaing sebelum memulai kita harusmelihat persaingan yang terjadi disitu.

Pembahasan

Pusat pertumbuhan atau growth pole adalah suatu daerah yang pertumbuhannya sangat pesat  dibandingkan dengan daerah lain.

Salah satu faktor yang menjadikan wilayah tersebut sebagai pusat pertumbuhan adalah potensi dampaknya terhadap perkembangan wilayah lain di sekitarnya. Selain itu, pusat pertumbuhan biasanya berfungsi sebagai pusat layanan untuk daerah sekitarnya. Banyak faktor yang mempengaruhi terbentuknya pusat-pusat pertumbuhan daerah. Ini mungkin karena faktor geografis, ekonomi, sosial dan lainnya. Di bawah ini adalah contoh pendirian pusat pertumbuhan daerah di Indonesia dengan tujuan utama menjadikan daerah sebagai pusat pertumbuhan.

Kondisi geografis seperti jenis tanah, iklim dan kesuburan tanah. Fasilitas lengkap (kesehatan, perumahan, dll) dan infrastruktur (jalan dan transportasi) untuk mendukung kondisi ekonomi dan sosial. Karena industri, ada banyak pekerjaan dan tempat tinggal.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang pusat pertumbuhan wilayah yomemimo.com/tugas/13173936

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Oct 22