Berikut ini adalah pertanyaan dari akbarputrapamur pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Bioma Hutan Hujan Tropis
Penjelasan:
Ciri-ciri dari bioma-bioma yang ada dibumi:
Bioma Gurun:
Merupakan salah satu bioma yang paling susah dihuni oleh makhluk hidup.
Mempunyai cuaca ekstrim dimana pada siang hari udara akan terasa sangat panas sedangkan pada malam hari terasa sangat dingin.
Hanya menerima hujan satu kali dalam setahun.
Bioma Stepa:
Mempunyai iklim yang sedang atau dengan curah hujan berkisar antara 25-75 cm.
Hewan yang hidup di bioma stepa ini didominasi oleh hewan herbivora.
Bioma Tundra:
Mempunyai curah hujan rendah, sehingga hutan tidak dapat berkembang di daerah ini.
Tumbuhan yang hidup di bioma ini ialah tumbuhan yang mampu beradaptasi dengan keadaan yang dingin.
Bioma Taiga:
Mempunyai musim dingin yang cukup lama dan musim kemarau yang panas cepat, hanya sekitar 1-3 bulan.
Bioma Hutan Hujan Tropis:
Mempunyai variasi suhu dan kelembapan tinggi yakni rata-rata mempunyai suhu 25 drajat celcius dan curah hujan yang sangat tinggi serta tersebar sepanjang tahun yaitu antara 200- 400cm/tahun.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dodeden dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Mar 22