1.sebutkan 5 bintang2 yang ada di luar angkasa!2.bintang adalah?3.planet paling

Berikut ini adalah pertanyaan dari andzaqueena pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.sebutkan 5 bintang2 yang ada di luar angkasa!2.bintang adalah?
3.planet paling jauh dari matahari adalah?
4.planet paling dekat dengan matahari adalah?
5.sebutkan 12 planet yang ada di luar angkasa!
6.jarak antara bumi dengan bulan adalah?
7.jarak antara matahari dengan bumi adalah?

Mohon bantuaanya sebentar lagi dikumpulkan:(
poinnya lumayan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. Sirius,Canopus,Rigil kentaurus, Arcturus,Vega
  2. Bintang merupakan benda langit yang memancarkan cahaya yang disebabkan oleh reaksi fusi nuklir yang menghasilkan energi yang terjadi intinya.
  3. Neptunus
  4. Merkurius
  5. Merkurius,Venus,Bumi, Mars,Jupiter,Saturnus,Uranus, Neptunus, Pluto,(planet kerdil/planet kecil lain)Haumea, Make-make,Eris,OR10 2007.
  6. 384.400 km
  7. 150 juta km

#Belajar bersama Brainly

Penjelasan:1. Sirius Sirius yang dikenal juga dengan sebutan Alpha Canis Majoris ini merupakan bintang yang paling terang di langit. Sirius dapat dilihat dari hampir seluruh tempat di Bumi, kecuali bagi yang tinggal pada lintang di atas 73,284 derajat utara. Tanggal 1 Januari merupakan waktu terbaik untuk melihat bintang yang paling terang ini.Nama 'Sirius' berasal dari bahasa Yunani

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jnudin58061 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Jul 21