Berikut ini adalah pertanyaan dari tsjjdt4928 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
tidak akan berkurang, namun wujud dan tempatnya sering mengalami perubahan.
Mengapa demikian? Berikanlah penjelasanmu!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
karena air di bumi mengalami siklus hidrologi
Penjelasan:
daur ulang air terjadi karena siklus hidrologi. dimulai dari evapotranspirasi, yaitu penguapan dari laut dan tumbuhan, lalu uap air berubah menjadi butiran air dalam proses kondensasi, lalu terjadi presipitasi berupa hujan. Pada akhirnya hujan dan air di permukaan bumi akan mengalir ke tempat terendah. Laut adalah tempat terendah di mana air terakumulasi kembali. Oleh karena itu jumlah air cenderung tetap, hanya saja mengalami perubahan karena ada tahapan dalam siklus hidrologi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jasminehuang16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Jul 21