Berikut ini adalah pertanyaan dari herp5344 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Pada tanggal 13 Desember 1957 Pemerintah menetapkan Deklarasi Djuanda mengenai batas laut teritorial Indonesia. Salah satu dasar pokok pertimbangan penetapan wilayah perairan adalah .....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
dasar pokok dalam penentuan wilayah perairan yaitu sebagai berikut:
- bentuk geografis indonesia sebagai negara kepulauan memiliki corak yang berbeda satu sama lain.
- keutuhan teritorial dan untuk melindungi kekayaan negara republik indonesia maka wilayah laut dianggap sebagai kesatuan yang bulat.
- penentuan batas teritorial.
- setiap negara yang berdaulat berhak dan berkewajiban untuk mengambil tindakan yang diperlukan untuk melindungi keutuhan dan keselamatan negaranya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shelomita018 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 07 May 22