Tolong bantu jawab besok di kumpul, dan MAKASIHHH YG UDH

Berikut ini adalah pertanyaan dari sinta8977 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Dasar

Tolong bantu jawab besok di kumpul, dan MAKASIHHH YG UDH BANTU MAKASIH BNYK
Tolong bantu jawab besok di kumpul, dan MAKASIHHH YG UDH BANTU MAKASIH BNYK

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

======================

1.) Pemanasan Global atau Global Warming adalah adanya proses peningkatan suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan Bumi. Sedangkan Perubahan Iklim adalah berubahnya kondisi fisik atmosfer bumi antara lain suhu dan distribusi curah hujan yang membawa dampak luas terhadap berbagai sektor kehidupan manusia

=======================

2.) Efek rumah kaca.

Suhu permukaan bumi naik.

Es di Antartika meleleh.

Pergantian musim semakin tidak menentu.

Kebakaran hutan yang terjadi dengan sendirinya.

=======================

3.) La Nina dan El Nino adalah dua fase dari tiga pola iklim alami yang terjadi di sebagian besar Samudra Pasifik tropis yang dikenal sebagai El Nino-Southern Oscillation (ENSO)

=======================

4.) Proses efek rumah kaca terjadi ketika radiasi sinar matahari mengenai atmosfer bumi. Radiasi panas yang dipantulkan oleh bumi akan terhalang, sehingga panas tersebut terperangkap ke bumi. Proses terperangkapnya panas itu, kemudian menyebabkan suhu bumi meningkat.

=======================

5.) Efek umpan balik adalah berbagai proses alam yang mengikuti efek pemanasan global. Pemanasan global yang terjadi akibat efek rumah kaca, maka pemanasan menyebabkan lebih banyak air menguap ke atmosfer. Saat naik ke atmosfer, gas metana ini bisa menyebabkan efek rumah kaca sehingga memengaruhi pemanasan global.

=======================

6.) Uap Air.

Karbondioksida atau CO2.

Metana.

Nitrogen Oksida.

--------Semoga Membantu--------

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh LinSmartXYmaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Jun 22