apakah yang dimaksud kondisi geografis

Berikut ini adalah pertanyaan dari lfirman56 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Dasar

Apakah yang dimaksud kondisi geografis

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Yang dimaksud kondisi geografis adalah sebuah keadaan di permukaan bumi dengan dilihat dari aspek letak, relief, iklim dan cuaca, jenis tanah, sumber daya, serta flora dan fauna.

Pembahasan

Halo, BrainlyLovers!

Pada kesempatan kali ini kita akan bersama-sama menjawab sebuah tantangan dari kajian geografi dengan tema kondisi geografis. Kondisi geografis adalah kondisi atau keadaan suatu wilayah dengan dilihat dari keadaannya yang berkaitan dengan aspek geografis. Aspek-aspek itu meliputi :

  • Letak, terkait dengan lokasi geografis, luas, bentuk dan posisi koordinat dari peta
  • Relief, terkait dengan bagaimana bentuk permukaan atau kontur dan juga ketinggiannya.
  • Iklim dan Cuaca, terkait dengan bagaimana cuaca dalam waktu tertentu di sebuah wilayah. Iklim terkait dengan bagaimana rata-rata terjadi dalam waktu tertentu
  • Jenis Tanah, terkait dengan bagaimana kondisi tanah dan juga bagaimana sejarah proses terbentuknya tanah. Bagaimana jenis tanah yang ada di sebuah lokasi. Misalnya jenis tanah aluvial atau tanah vulkanik dan sebagainya
  • Sumber daya, hal ini terkait dengan bagaimana sumber daya air yang ada di sekitar wilayah itu. Apakah air tanah bagus dan tersedia. Bagaimana sumber air berasal dan sebagainya. Selain itu juga dilihat sumber daya mineral, apakah terdapat sumber mineral seperti minyak bumi, batu bara, bahan tambang pasir dan sebagainya.
  • Flora dan Fauna, terkait dengan bagaimana keadaan tumbuhan dan juga jenis hewan yang mendiami sebuah wilayah itu.

Mungkin itu dulu sedikit penjelasan dari saya dan semoga bermanfaat ya

Jangan lupa jadikan sebagai jawaban yang terbaik ya

Pelajari Lebih Lanjut

Masih mau belajar? Coba cek link yang tersedia berikut ini yuk

  1. Kajian tentang arti kata dari Geografi bisa coba cek link yomemimo.com/tugas/2958517
  2. Kajian tentang pendekatan dalam analisis geografi bisa coba cek link yomemimo.com/tugas/2659004
  3. Kajian tentang fenomena bencana bisa coba cek link yomemimo.com/tugas/2602753

Detail jawaban  

Kelas : 10

Mapel : Geografi

Bab 1 : Dasar-Dasar Ilmu Geografi

Kode : 10.8.2001  

Kata Kunci : Kondisi Geografis, Posisi Geografis, Aspek Geografis

#optitimcompetition

Yang dimaksud kondisi geografis adalah sebuah keadaan di permukaan bumi dengan dilihat dari aspek letak, relief, iklim dan cuaca, jenis tanah, sumber daya, serta flora dan fauna.PembahasanHalo, BrainlyLovers!Pada kesempatan kali ini kita akan bersama-sama menjawab sebuah tantangan dari kajian geografi dengan tema kondisi geografis. Kondisi geografis adalah kondisi atau keadaan suatu wilayah dengan dilihat dari keadaannya yang berkaitan dengan aspek geografis. Aspek-aspek itu meliputi :Letak, terkait dengan lokasi geografis, luas, bentuk dan posisi koordinat dari petaRelief, terkait dengan bagaimana bentuk permukaan atau kontur dan juga ketinggiannya.Iklim dan Cuaca, terkait dengan bagaimana cuaca dalam waktu tertentu di sebuah wilayah. Iklim terkait dengan bagaimana rata-rata terjadi dalam waktu tertentuJenis Tanah, terkait dengan bagaimana kondisi tanah dan juga bagaimana sejarah proses terbentuknya tanah. Bagaimana jenis tanah yang ada di sebuah lokasi. Misalnya jenis tanah aluvial atau tanah vulkanik dan sebagainyaSumber daya, hal ini terkait dengan bagaimana sumber daya air yang ada di sekitar wilayah itu. Apakah air tanah bagus dan tersedia. Bagaimana sumber air berasal dan sebagainya. Selain itu juga dilihat sumber daya mineral, apakah terdapat sumber mineral seperti minyak bumi, batu bara, bahan tambang pasir dan sebagainya.Flora dan Fauna, terkait dengan bagaimana keadaan tumbuhan dan juga jenis hewan yang mendiami sebuah wilayah itu.Mungkin itu dulu sedikit penjelasan dari saya dan semoga bermanfaat yaJangan lupa jadikan sebagai jawaban yang terbaik yaPelajari Lebih LanjutMasih mau belajar? Coba cek link yang tersedia berikut ini yukKajian tentang arti kata dari Geografi bisa coba cek link https://brainly.co.id/tugas/2958517Kajian tentang pendekatan dalam analisis geografi bisa coba cek link https://brainly.co.id/tugas/2659004Kajian tentang fenomena bencana bisa coba cek link https://brainly.co.id/tugas/2602753Detail jawaban  Kelas : 10
Mapel : Geografi
Bab 1 : Dasar-Dasar Ilmu GeografiKode : 10.8.2001  Kata Kunci : Kondisi Geografis, Posisi Geografis, Aspek Geografis
#optitimcompetition

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AdityaTjitrodimedjo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 Nov 15