Berikut ini adalah pertanyaan dari dewiansari22 pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Dasar
b.planet
c.matahari
d.komet
e.asteroid
f.meteorid
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. Satelit ≈ Bergerak mengitari planet.
Bersama planet mengitari Matahari.
Berputar pada porosnya.
Tidak menghasilkan cahaya sendiri dan hanya memantulkan cahaya Matahari.
Tersusun dari batuan, mineral dan es (pada satelit planet luar)
B. Planet ≈ Berwarna biru kehijauan.
Memiliki jarak 149,6 juta km dengan Matahari.
Memiliki diameter sebesar 12.742 km.
Memiliki 1 buah satelit alami bernama bulan.( klo bumi )
C. Matahari ≈ Matahari atau Surya adalah bintang di pusat tata surya. Bentuknya nyaris bulat dan terdiri dari plasma panas bercampur medan magnet. Diameternya sekitar 1.392.684 km, kira-kira 109 kali diameter Bumi, dan massanya (sekitar 2×1030 kilogram, 330.000 kali massa Bumi) mewakili kurang lebih 99,86 % massa total tata surya.
D. Komet ≈ Tersusun atas partikel debu dan es yang telah membeku.
Memiliki orbit atau lintasan yang berbentuk lonjong atau elips.
Sangat mudah terbakar, terlebih di bagian ekornya.
E. Asteroid ≈ Bentuknya tidak beraturan.
Mengorbit pada matahari.
Tersusun atas debu dan es.
Memiliki ukuran yang lebih kecil daripada planet kerdil.
Jumlah terbanyak terdapat di sabuk asteroid.
Benda langit yang tidak aktif.
Memiliki suhu sangat dingin.
Memiliki permukaan yang berbatu.
F. Meteroid ≈ Berukuran kecil dan mengelilingi matahari.
Meteoroid terdapat di ruang antarplanet.
Meteoroid tidak tergolong bintang karena tidak dapat memancarkan cahaya.
Berupa batu kecil dengan diameter antara 0,2 sampai 0,5 mm dan memiliki massa tidak lebih dari 1 gram.
Penjelasan:
SEMOGA MEMBANTU
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariyahsiti41 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21