tuliskan sifat bahan bahan di bawah ini!1. katun: 2. Kapuk:3.

Berikut ini adalah pertanyaan dari nataliegavrilla pada mata pelajaran Geografi untuk jenjang Sekolah Dasar

Tuliskan sifat bahan bahan di bawah ini!1. katun:
2. Kapuk:
3. rami:
4. wol:
5. sutra
6. nilon:​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Kain katun memiliki sifat-sifat menguntungkan adalah sifat yang kuat dalam keadaan basah bertambah 25, dapat menyerap air higroskopis, tahan panas setrika tinggi, dan tahan obat-obat kelantang

2. Beberapa sifat serat kapuk yang umum diketahui yaitu: a) Warna serat kapuk coklat kekuning- kuningan dan mengkilap. b) Serat kapuk sangat tipis, lembut, licin dan tidak elastis sehingga sulit untuk dipintal. c) Serat kapuk mudah mengembang dan berat jenis seratnya sangat kecil.

3. Sifat rami yang terkenal kuat membuat bahan tenunan rami sangat berkilau, tahan cuci, dan warnanya tidak mudah berubah oleh sinar matahari. Kain linen rami juga nyaman dipakai, tidak panas, dan tidak transparan.

4. Bersifat reusable dan biodegrable.

Lentur dan elastis.

Seratnya yang tidak mudah kusut.

Tahan terhadap api dan listrik statis.

Menyerap keringat dengan baik.

Melindungi kulit dari sinar UV.

Rongga kain yang sangat nyaman.

5. Sutra memiliki sifat menjadi bahan yang sangat fleksibel,ringan dan dapat dengan mudah dilipat.sutra cenderung turun secara alami dan hang halus bila digunakan sebagai pakaian. Sutra juga lebih tahan panas selain kain lain termasuk wol sutra adalah kekuatan tarik tinggi dan serat yang tidak akan mudah robek atau rusak

6. Kain nilon merupakan bahan yang ringan, kuat, dan bersifat elastis. Nilon termasuk kedalam jenis bahan yang awet dan cepat kering. Nilon mudah dicuci, tidak mudah berubah bentuk, dan tidak mudah robek. Nilon tahan terhadap panas dan air, sehingga dapat digunakan sebagai bahan payung dan pakaian renang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh darvinyang015 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Aug 21