1. Dalam kehidupan manusia, ada beberapa zat radioaktif yang memiliki

Berikut ini adalah pertanyaan dari llHayato13ll pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Dalam kehidupan manusia, ada beberapa zat radioaktif yang memiliki peranan penting dalam berbagai aspek. Berikut ini adalah zat radioaktif yang berguna dalam kehidupan sehari-hari:(1) Tc-99
(2) P-32
(3) Co-60
(4) C-14
Zat radioaktif yang bermanfaat dalam bidang kedokteran ditunjukkan oleh nomor…?..
Bantuin Bang pliss yg bisa Fisika,Gak Ke Tag sih tapi mohon bantuannnya.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

(1) dan (3).

Penjelasan:

•Tc-99 atau Teknetum-99 digunakan untuk mendeteksi kerusakan jantung pada manusia.

•P-32 atau Fosfor-32 digunakan untuk membuat benih tumbuhan lebih unggul di bidang pertanian.

•Co-60 atau Kobalt-60 digunakan untuk terapi dan mematikan sel kanket dan tumor.

•C-14 atau Karbon-14 digunakan untuk mempelajari mekanisme reaksi fotosintesis.

Maka, Tc-99 (1) dan Co-60 (3) adalah radioaktif yang digunakan dalam bidang kedokteran.

Maka,Jawaban yang paling tepat adalah (1) Tc-99 dan (3)Co-60.

Jawaban:(1) dan (3).Penjelasan:•Tc-99 atau Teknetum-99 digunakan untuk mendeteksi kerusakan jantung pada manusia.•P-32 atau Fosfor-32 digunakan untuk membuat benih tumbuhan lebih unggul di bidang pertanian.•Co-60 atau Kobalt-60 digunakan untuk terapi dan mematikan sel kanket dan tumor. •C-14 atau Karbon-14 digunakan untuk mempelajari mekanisme reaksi fotosintesis.Maka, Tc-99 (1) dan Co-60 (3) adalah radioaktif yang digunakan dalam bidang kedokteran.Maka,Jawaban yang paling tepat adalah (1) Tc-99 dan (3)Co-60.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YudhaAshura dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 14 Feb 22