Jelaskan tiga upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangi gas CO2

Berikut ini adalah pertanyaan dari amaliapwdd pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan tiga upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangi gas CO2 di atmosfer?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ada beberapa diantara lain

Penjelasan:

  1. Melakukan penanaman hutan
  2. Mengurangi penggunaan mesin yang memakai bahan bakar minyak
  3. Direct Air Capture

Akan saya jelaskan:

  1. Fotosintesis menghapus karbon dioksida secara alami—dan peran pohon sangat besar dalam menyimpan karbon yang dilepaskan dari atmosfer melalui proses fotosintesis. Perluasan, pemulihan dan pengelolaan hutan dapat mendorong penyerapan karbon lebih banyak dengan memanfaatkan kemampuan fotosintesis tumbuhan sehingga dapat mengurangi karbon dioksida.
  2. Penggunaan mesin sangat menambah karbondioksida pada atmosfer. Karena menghasilkan panas dan karbon. Dengan menguranginya kita turut membantu pemulihan atmosfer.
  3. Direct air capture merupakan proses kimiawi penangkapan karbon dioksida langsung dari udara normal untuk kemudian disimpan di bawah tanah atau dalam produk tahan lama. Teknologi baru ini mirip dengan teknologi penangkapan dan penyimpanan karbon untuk berbagai sumber emisi seperti pembangkit listrik dan fasilitas industri. Ini tidak mengurangi karbon namun menghilangkan karbon dari atmosfer.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh michaelcarlo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 20 Jul 22