sebuah bejana berhubungan yerdapat air dan minyak. selisih tinggi permukaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari giyastephanie pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebuah bejana berhubungan yerdapat air dan minyak. selisih tinggi permukaan minyak di pipa sebelah kiri dengan permukaan air pada pipa sebelah adalah 20 cm. jika massa jenis air 1g/cm³ dan masda jenis minyak 0,8g/cm³, berapa tinggi minyak keseluruhan?tolong yahh! harus dikumpulkan besok pagi (jangan lupa pakai diketahui, ditanya) terima kasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

h_m = 100 \: cm

Penjelasan:

Diketahui\\\Delta h = 20 \: cm = h_m - h_a\\h_a = h_m - 20\\\rho_a = 1 \: g/cm^3\\\rho_m = 0,8 \: g/cm^3\\ditanya\\h_m =?\\dijawab

\rho_a \cdot h_a = \rho_m \cdot h_m\\1 \cdot (h_m - 20) = 0,8 \cdot h_m\\h_m - 20 = 0,8h_m\\h_m - 0,8h_m = 20\\0,2h_m = 20\\h_m = \frac{20}{0,2} \\h_m = 100 \: cm

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh harlanws dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 07 May 22