Keunggulan dari penggunaan panel surya untuk menghasilkan energi listrik adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari Noven5539 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Keunggulan dari penggunaan panel surya untuk menghasilkan energi listrik adalah sebagai berikut... menghasilkan energi listrik siang dan malam membutuhkan panel surya dengan biaya yang cukup besar tidak menghasilkan gas emisi rumah kaca mudah dipasang dimana saja meskipun di daerah kutub

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Panel surya dalam menghasilkan energi listrik memiliki beberapa keunggulan. Namun, dibalik beberapa keunggulannya panel surya membutuhkan biaya yang cukup besar untuk dapat beroperasi.

Pembahasan :

Panel surya adalah perangkat yang dari kumpulan sel surya, yang menyerap energi matahari dan mengubah formulanya menjadi energi listrik. Energi listrik tersebut dapat kita gunakan untuk menghidupkan semua lampu dalam sebuah rumah, berserta peralatan lainnya yang membutuhkan energi listrik.

Panel surya dalam pengoperasianya, benar hanya menghasilkan listrik saja, tidak menghasilkan asap, polusi, maupun limbah seperti yang dikhawatirkan. Namun, sebelum menjadi panel surya ia adalah sel surya yang dikumpulkan untuk memaksimalkan konversi energi matahari menjadi listrik. Dalam proses produksi sel surya, bahan bakar fosil tetap terlibat walaupun tidak secara langsung. Sehingga gas emisi atau gas yang menyertai selama proses pembakaran bahan bakar fosil ini, akan tetap ada. Gas emisi adalah gas yang bisa didaur ulang, tetapi ketika gas emisi yang dihasilkan terlalu banyak, hal ini dapat menyebabkan efek rumah kaca. Maka dari itu, digunakanlah panel suryauntuk meminimalisirgas emisiselama menghasilkanenergi listrik. Berikut beberapa keunggulan dalam menggunakan panel surya:

  • Ramah Lingkungan, ia tidak menghasilkan gas emisi selama pengoperasian.
  • Menghemat Tagihan Listrik, namun kembali pada ukuran bangunan dan intensitas penggunaannya.
  • Biaya Pemeliharaan Rendah, dikarenakan panel surya dapat bertahan dalam jangka waktu yang lama dalam sekali pemasangan.

Pemasangan panel surya tidak bisa sembarang dilakukan diperlukannya tempat yang optimum untuk memaksimalkan pemakaiannya, terlebih biaya yang dibutuhkan dalam sekali pemasangan tidak sedikit. Sehingga pemasangan dimana saja tidak dapat direalisasikan tanpa adanya ketersediaan biaya yang cukup serta tempat yang optimum.

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 08 Aug 22