Berikut ini adalah pertanyaan dari arifprasetya8627 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
a.berapa besar tekanan pada masing²ikan mas?
b.ikan manakah yang mendapat tekanan terbesar?... jelaskan!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Penjelasan:
diketahui :
ρ = 1000 Kɡ/m³
ɡ = 10 N/kɡ
h₁ = 15 cm = 0,15 m
h₂ = 20 cm = 0,2 m
ditanya :
a. P₁ dan P₂
b. ikan yanɡ menɡalami tekanan lebih besar
jawab :
a. P ikan putih
P₁ = ρ x ɡ x h₁
= 1000 x 10 x 0,15
= 1500 N/m²
P ikan merah
P₂ = ρ x ɡ x h₂
= 1000 x 10 x 0,2
= 2000 N/m²
b. ikan yanɡ menɡalami tekanan lebih bessr adalah ikan merah.
hal ini karena posisi ikan merah lebih dalam daripada ikan putih dan semakin dalam suatu tempat dari permukaan zat cair maka tekanan hidrostatis semakin besar
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hestyindra9 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 17 Apr 22