tolong jawab yg bener ya...​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Habib8940 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong jawab yg bener ya...​
tolong jawab yg bener ya...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

diketahui :

berat astronot jika di bumi : 600 N

gravitasi bumi : 10 m/s ^2

gravitasi bulan : 1/6 gravitasi bumi

ditanya:

berapa massa dan berat astronot jika di bulan ?

dijawab:

langkah pertama kita harus tau berapa massa asli astronot :

F = M . G

600 = M . 10

M = 600 : 10

M = 60 KG

setelah tau massa astronot nya berapa kita bisa mulai mencari berat astronot jika di bulan :

dengan menggunakan rumus hukum newton 2:

F = M . G

F = 60 x 1/6 x 10 (mengapa 1/6 x 10 karena gravitasi bulan adalah 1/6 gravitasi bumi)

F=100 N

tambahan MASSA itu tidak berpengaruh dengan gravitasitetapi jikaBERAT berpengaruh dengan gravitasi . oleh karena itu jika kamu berada di mana pun di universe atau galaksi ini jika massamu 60 kg ya tetap 60 kg tidak akan berubah .

jadi jawabannya adalah B 60 kg dan 100 N

Penjelasan:

Jika ada yang salah atau kurang benar bisa di benarkan di kolom komentar ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abriahza dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 17 Dec 22