sebutkan waktu shalat 5 waktu subuh, dzuhur, ashar, maghrib, isya

Berikut ini adalah pertanyaan dari kodimboyolali30000 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Dasar

sebutkan waktu shalat 5 waktu subuh, dzuhur, ashar, maghrib, isya dari jam berapa sampai jam berapa?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Subuh : dari jam 5:30 - Subuh berakhir saat sudah masuk waktu matahari terbit.

dzuhur : pada pukul 12.00-15.00 siang.

ashar :  3.00 hingga mendekati waktu Maghrib.

magrib : matahari terbenam sehingga hilang awan merah di ufuk barat

isya : batas paling akhir sholat isya hanya sampai pukul 12 malam. 

Penjelasan:

maaf klo salah

tolong jadikan jawaban tecerdas y

klo gak mau jg nggak ap" kok :D

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shyrenrendrano87 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 10 Aug 22