Rodi adalah seorang warga negara asing yang tertangkap karena melakukan

Berikut ini adalah pertanyaan dari helena6708 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Rodi adalah seorang warga negara asing yang tertangkap karena melakukan kejahatan narkoba di indonesia. kemudian, ia melarikan diri ke kantor kedutaan negara x. polisi indonesia tidak dapat menangkapnya sebab

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Seorang warga negara asing bernama Rodi yang tertangkap karena melakukan kejahatan narkoba di indonesia. Kemudian, ia melarikan diri ke kantor kedutaan negara x. polisi indonesia tidak dapat menangkapnya sebab Rodi berada diluar wilayah kuasa hukum negara Indonesia.

Pembahsan

Kantor kedutaan merupakan sebuah instansi yang bergerak dan berfungsi demi menjaga hak-hak warga negara suatu bangsa di negara lain. Kantor kedutaan dapat berdiri pada suatu negara apabila suatu negara dengan negara lainnya telah menjalin hubungan kerjasama yang tertulis dengan aturan yang jelas. Kantor kedutaan merupakan sebuah wilayah yang bukan dikuasai oleh negara tempat ia berada dan memiliki yuridiksi sesuai dengan aturan negara hukum negara asalnya. keamanan kantor kedutaan harus dijamin oleh negara tempat ia berada yang merupakan simbol bahwa kerjasama kedua negara berjalan dengan baik.

Kriminal dengan kewarnegaraan yang memiliki identitas sesuai dengan negara yang dianut sebuah kantor kedutaan dan melarikan diri ke kantor kedutaan tersebut tidak dapat ditangkap oleh kepolisian setempat karena sifat kedutaan yang memiliki yuridiksi sendiri. Kriminal tersebut akan diproses secara hukum negara asalnya, namun pemerintah setempat dapat melakukan perundingan dengan pihak kedutaan tentang perlakuan hukum terhadap kriminal tersebut.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang kedutaan yomemimo.com/tugas/2811907

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nazhirun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 26 Jun 22