Kakek joni memelihara 48 ayam dan 60 bebek. kakek membuat

Berikut ini adalah pertanyaan dari remithaanithakarubab pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kakek joni memelihara 48 ayam dan 60 bebek. kakek membuat kandang ayam dan bebek sama banyak, yaitu masing-masing 12 kandang. setiap kandang ayam berisi 4 ekor ayam dan kandang bebek berisi 5 ekor bebek. kakek joni membersihkan kandang ayam setiap 3 hari sekali dan kandang bebek setiap 4 hari sekali. kakek tidak pernah lupa membersihkan kandang ayam dan bebek peliharaannya. kakek joni sangat peduli kepada hewan peliharaannya. pada hari minggu, kakek membersihkan kandang ayam dan bebek bersamaan. pada hari apa kakek akan membersihkan kandang ayam dan bebek bersamaan lagi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

kakek membersihkan kandang ayam dan bebek di hari yang sama adalah hari jumat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ralvian287 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 09 Jan 23