Jika tegangan senar diperbesar lalu senar dipetik, maka yang terjadi

Berikut ini adalah pertanyaan dari kinan8811 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jika tegangan senar diperbesar lalu senar dipetik, maka yang terjadi adalah...a. amplitudo menjadi lebih kecil
b. amplitudo menjadi lebih besar
c. frekuensi menjadi lebih rendah
d. frekuensi menjadi lebih tinggi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Frekuensi menjadi lebih tinggi (pilihan d)saattegangan senardiperbesar lalusenar dipetik. Hal ini dapat terjadi dikarenakan frekuensi berbanding lurus dengan akar gaya tegangan dawai dan berbanding terbalik dengan akar luas penampang

Pembahasan

Pada soal tersebut terdapat beberapa pilihan, yaitu:

  • Pilihan a. amplitudo menjadi lebih kecil. Pilihan ini tidak tepat karena tegangan senar tidak dipengaruhi oleh amplitudo.
  • Pilihan b. amplitudo menjadi lebih besar. Pilihan ini tidak tepat karena karena tegangan senar tidak dipengaruhi oleh amplitudo.
  • Pilihan c.  frekuensi menjadi lebih rendah. Pilihan ini tidak tepat karena frekuensi berbanding lurus dengan akar gaya tegangan dawai
  • Pilihan d. frekuensi menjadi lebih tinggi​. Pilihan ini tepatkarena frekuensiberbanding lurus dengan akar gaya tegangan dawai

Pelajari lebih lanjut

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faizahmihani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Sep 22