Kelompok benda berikut ini yang tidak menggunakan prinsip tuas adalah... a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari cibay23161 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Kelompok benda berikut ini yang tidak menggunakan prinsip tuas adalah...a. pintu, jendela
b. gerobak, tongkat, pemikul
c. gunting kuku, gunting kain
d. sepatu roda, sepeda motor

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Tuas dapat dikatakan juga sebagai pengungkit. Kelompok benda yang tidak menggunakan prinsip pesawat sederhana tuas adalah Sepatu Roda dan Sepeda Motor.

Pembahasan

Pada umumnyatuasdapat juga disebut dengan pengungkit. Tuas adalah jenis pesawat sederhana yang dimanfaatkan dalam memindahkan benda-benda yang mempunyai nilai berat yang besar, sehingga pekerjaan manusia dapat lebih mudah untuk dilakukan. Contoh pemanfaatan tuas dalam kehidupan adalah dalam memindahkan batu untuk keperluan pembangunan. Prinsip pesawat sederhana ini adalah dengan mengakat benda pada tuas, caranya dengan meletakkan benda di satu diantara ujug tuas, dan selanjutnya memasang benda apapun yang dijadikan sebagai penumpu yang letanya berdekatan dengan benda. Kemudia gaya yang diberikan oleh tangan dibutuhkan dalam memegang ujung batang pengungkit untuk menekan batang tuas sampai benda tersebut terangkat. Tuas mempunyai tiga bagian yaitu titik tumpu, titik beban dan titik kuasa. Dalam menggunakan tuas, apabila jarak dari kuasa menuju titik tertentu semakin jauh, maka yang dikerjakan akan menjadi kecil dalam mengangkat benda tersebut ke atas.

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh oxfordnotbrogues0403 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 29 Sep 22