Berikut ini adalah pertanyaan dari haikalsatriapratama7 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
dibakar secara anaerobik (pemecahan bahan-bahan organis oleh bakteri dalam keadaan tanpa oksigen) di kolam tertutup. Gas methana yang menguap tidak terlepas ke luar sehingga tidak merusak lingkungan.
Berdasarkan pengolahan limbah cair yang dilakukan dengan cara tertutup, satu pabrik dengan kapasitas produksi 45 ton/jam dapat menghasilkan listrik sebesar 1 MW. Hasil tersebut dapat memasok kebutuhan listrik sekitar satu desa (1.000 rumah).
Penjelasan:
Kementerian ESDM akan mengatur bagaimana mekanisme pengolahan limbah menjadi pembangkit listrik.PKS bisa mendirikan pembangkit listrik sendiri untuk mengolah limbahnya, sedangkan investasi untuk mendirikan proyek PLTBg diperkirakan mencapai U$D 2 juta. Cara lainnya adalah dengan melibatkan investor untuk membangun PLTBg sehingga PKS cukup menyediakan limbah. Rida mengatakan saat ini telah ada 30 investor yang telah mendaftarkan diri ke Kementerian ESDM untuk ikut serta dalam proyek PLTBg ini.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Jawabannyaapaan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 25 Feb 23