Setiap naik 1000 m ketinggiannya maka suhu udara akan berkurang

Berikut ini adalah pertanyaan dari milakaljana23 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Setiap naik 1000 m ketinggiannya maka suhu udara akan berkurang 6,4°C. Hal tersebut adalah ciri-ciri dari lapisan....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Lapisan Mesosfer memiliki ciri-ciri seperti yang tercantum dalam soal.

Penjelasan

Diketahui bahwa lapisan mesosfer memiliki tinggi diantara 50-85 km yang mana jika tingginya semakin keatas terbalik dengan suhu udara yang malah semakin menurun.

Suhu/ temperatur udara akan turun skitar 2,50 sampai 30 C. Dalam soal kita ketahu bahwa saat naik 1000 m tingginya maka suhu udara turun atau berkurang sbesar 6,4 C. Angka 6, 4 C berada pada range 2,50-30 C. Ini sesuai seperti teori dari lapisan mesosfer. Lapisan mesosfer memiliki tinggi sekitar 60.000m sampai 80.000m atau setara dengan 60km sampai dengan 80 km. Di dalam lapisan mesosfer di bagian atas, suhunya bisa mencapai sampai -900 C.

Pelajari lebih lanjut:

Pelajari lebih lanjut materi tentang Lapisan Mesosfer, pada:

yomemimo.com/tugas/5860700#:~:text=Mesosfer%20adalah%20lapisan%20udara%20ketiga,dan%20menghasilkan%20suhu%20yang%20tinggi.

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22