Berikut ini adalah pertanyaan dari husnulalifah9203 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pada saat digunakan cahaya violet, layar diatur agar jarak pita terang pertama dari terang pusat sama dengan ketika disinari cahaya hijau.
Agar hal tersebut tercapai, maka jarak celah ke layar harus dijadikan: 2L
Penjelasan dengan langkah-langkah
- Diketahui: Pada sebuah eksperimen interferensi celah ganda digunakan cahaya hijau dengan panjang gelombang 8000 ao (1 ao =10-10 m) dan cahaya violet yang panjang gelombangnya 4000 ao
- Ditanya: Agar hal tersebut tercapai, maka jarak celah ke layar harus dijadikan?
- Jawab
Interferensi gelombang adalah fenomena yang terjadi ketika dua gelombang bertemu saat merambat di sepanjang medium yang sama. Interferensi gelombang menyebabkan medium mengambil bentuk yang dihasilkan dari efek bersih dua gelombang individu pada partikel medium.
Rumus untuk menentukan Interferensi celah ganda adalah:
nλ =
Maka, untuk menentukan p adalah:
p = nλL : d
Agar jarak pita terang pertama dari terang pusat sama dengan ketika disinari cahaya hijau:
ph = pv
nh x λh x Lh : dh = nv x λv x Lv : dv
Pada soal tersebut interferensi kedua sinar terjadi pada terang pertama (n = 1) dan celah ganda yang digunakan sama (jadi, dh = dv )
Jadi, λh x Lh = λv x Lv
8.000 x L = 4.000 x Lv
Lv= 2 L
Agar hal tersebut tercapai, maka jarak celah ke layar harus dijadikan: 2L
Pelajari lebih lanjut
Percobaan interferensi celah ganda: yomemimo.com/tugas/8908881
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faizahmihani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 26 Jun 22